2 Cara Pemasangan Kabel Fiber Optik Ke Konektor Terbaru

Handoto Trisno

cara pemasangan kabel fiber optik

Cara Pemasangan Kabel Fiber Optik – Apa sih fiber optik itu? bagi anda yang awam tentu saja bingung mendengar istilah tersebut. Berbeda dengan anda yang sudah memahami apa itu fiber optik. Saat ini perkembangan dunia teknologi memang sudah semakin canggih.

Apapun sudah bisa kita lakukan hanya menggunakan sebuah telepon genggam. Tak hanya itu saja, untuk berkomunikasi dengan saudara kita yang jauh pun sudah sangat mudah. Hanya dengan telepon dan video call saja kita sudah bisa saling bertatap muka.

Akan tetapi telepon genggam anda bisa menjadi tidak berguna jika tidak terhubung dengan internet yang ada saat ini. Untuk bisa terhubung dengan jaringan internet memang ada bermacam-macam cara seperti halnya dengan wifi indihome atau bisa juga menggunakan kuota internet yang ditawarkan oleh setiap provider.

Saat ini memang ada banyak provider yang menawarkan internet gratis atau pun paket internet super murah guna mendukung jaringan internet yang kita gunakan. Salah satu provider ternama dengan nama smartfren sedang mempromosikan dengan tawaran paket internet dengan harga 10 ribu rupiah dengan kuota 12GB.

Hal ini tentu sangat menarik perhatian para pengguna kartu smartfren. Apalagi dengan harga 10 ribu rupiah kita bisa internetan sepuasnya. Untuk cara daftar paket smartfren 10 ribu 12GB ini memang cukup mudah anda bisa melalui aplikasi My Smartfren atau bisa juga dengan menggunakan kode Dial.

Selain itu, smartfren juga menawarkan banyak fitur yang menarik yang tentu saja akan membuat para pengguna kartu ini semakin betah dan tidak mau beralih ke kartu yang lainnya. Meskipun begitu saat ini juga sudah banyak jaringan internet seperti indihome, biznet dan lain sebagainya yang menawarkan internet super cepat dengan harga bulanan yang bersahabat.

Saat ini indihome juga sudah menawarkan jaringan internet fiber optik yang memiliki kualitas jaringan yang lebih kuat dan lebih cepat. Untuk memasang kabel fiber optik memang ada beberapa cara agar kabel tersebut bisa terpasang dengan baik di konektor.

Sehingga jaringan internet yang kita gunakan lebih kuat dan lebih lancar. Nah bagi anda yang ingin memasang kabel fiber optik berikut adalah beberapa cara pemasangan kabel fiber optik ke konektor.

Cara Pemasangan Kabel Fiber Optik

Perkembangan dunia digital saat ini memang tidak lepas dari peranan internet yang semakin merata di sejumlah wilayah di Indonesia. Jangkauan yang dapat diakses dengan internet semakin luas dan bahkan di beberapa daerah terpencil dan sulit sekalipun sudah bisa mengakses internet.

Pemerataan internet inilah yang mendorong banyak masyarakat di Indonesia beralih ke dunia digital, entah itu untuk bekerja, berbelanja, hiburan dan kegiatan lainnya. Melalui internet, setiap informasi sangat cepat diperoleh dalam hitungan detik.

Untuk perkembangan internet saat ini memang tidak lepas dari peranan penting dari perusahaan internet dan operator jaringan seluler yang ingin terus memberikan kenyamanan kepada para penggunanya untuk bisa terus memanfaatkan layanan internet dengan baik dan nyaman.

Apa Itu Fiber Optik?

Ya salah satu peranan penting dalam perkembangan internet adalah karena adanya Fiber Optik. Kata Fiber Optik ini mungkin akan terasa asing bagi orang umum, namun mungkin akan terasa tidak asing bagi para pelanggan internet wifi berbayar seperti Indihome.

Fiber optik adalah kabel yang sangat halus terbuat dari bahan serat kaca dan digunakan untuk transmisi sinyal cahaya dari satu tempat ke tempat lain. Sumber cahaya memakai sinar laser ataupun LED.

Dan mungkin bagi anda yang bergelut di bidang jaringan internet sudah tidak asing lagi dengan yang namanya kabel optik dan sudah banyak juga yang menerapkan fiber optik seperti indihome, biznet dan lain sebagainya.

Instalasi Pemasangan Kabel Fiber Optik

Pada tahap instalasi kabel fiber optik ada dua cara atau metode yang bisa dilakukan yakni dengan instalasi pemasangan kabel udara dan instalasi pemasangan kabel tanah. Masing-masing metode ini diterapkan dengan berbagai pertimbangan sesuai dengan lokasi dan tidak bisa sembarangan dalam memilih.

pemasangan kabel fiber optik

1. Instalasi Kabel Udara

Kabel udara yang diterapkan di tiang telepon harus memiliki kriteria sebagai berikut :

  • Tiang besi, panjang 7-12 meter.
  • Tiang beton, panjang 12 meter.

Pemasangan tiang dapat dilakukan dengan cara :

  • Ditanam 1/5 di dalam tanah.
  • Apabila tiang besi harus diberikan pondasi berbahan dasar semen.
  • jarak antar tiang 40-50 meter.
  • Posisi tiang sesuai aturan berlaku serta tak mengganggu kenyamanan dan ketertiban.

2. Instalasi Kabel Tanah

Kabel tanah merupakan kabel dengan cara pemasangan ditanam di bawah permukaan tanah. Pemasangan kabel tanah harus sesuai dan memenuhi standar yang berlaku.

Pemasangan kabel tanah di trotoar :

  • Ketika tanah lembek pasang pada kedalaman 100cm.
  • Ketika tanah keras pasang pada kedalaman 80cm.
  • Di bagian atas ditutupi dengan batu koral 30 cm dan di bagian bawah di tutupi dengan pasir 20 cm.

Pemasangan kabel tanah di jalan raya , tentu harus dilindungi dengan pipa galvanis berdiameter 4 dan menggunakan subduct HDPE. Dan untuk pemasangan kabel tanah yang melintas di parit adalah dengan diberikan pengamanan untuk melindungi kabel dengan kipas galvanis berdiameter 2,5 cm dapat di tempatkan dibawah parit dan di permukaan parit.

Kesimpulan

Demikian informasi yang dapat kami sampaikan semoga informasi ini bisa bermanfaat bagi anda semua dan bisa menjadi pelajaran bagi semua orang yang membaca artikel ini. Dan jangan lupa untuk terus simak informasi lainnya mengenai Cara Menghilangkan Internet Baik Telkomsel.

Bagikan: